Selasa, 28 Februari 2017

cerita akhir Senja

waktu berlalu...
hari berubah hari...
minggu berubah minggu...
bulan berubah bulan...
tahun berubah tahun...
Matahari yang mulai turun, yang akan menjadi senja dan berwarna jingga seperti namamu dan namanya. Janji yang terucap mulai luluh dari sebuah kata. 

kesibukan yang membuat seseorang berubah dan terkadang lupa dengan apa yang bisa dia kerjakan sejenak saja, apakah dia dan dan dirimu masih mengingat untuk bertemu ataupun kembali?

Namun hari itu matahari yang turun ditemani dengan air hujan juga nyatanya, Diam-diam kau pergi dan melangka, diam-diam dia nyaman dengan orang yang betul-betul bersamanya. Apakah kau tau rasanya? Apakah kau tau bahwa dia sedang mengetahuinya?, Apakah dia akan datang?, Apakah di ditakdirkan untukmu?, Apakah Semua berjalan baik?..

Malam itu suatu dering handphone terdengar, Senja begitu bahagia dengan sebuah panggilan yang bernama kontak Jingga, namun senyum dan cara jawab yang begitu halus berubah menjadi wajah yag inocen, wajah yang tak jelas apa dia bahagia/senang/seding/terhru/biasa saja?

"halo"
"iya,"
"Apaka kabar?"
"Baik. Dirimu?"
"Aku baik,?"
"Bagaimana keadaanmu"
"sekarang aku sedang pusing"
"Kenapa?'
"Memikirkan apa yang akan kubilang"
"apa"
"...."
"Kenapa"
"mungkin ini komunikasi terakhir aku dan kau"
"maksudnya"
"Aku sudah punya pacar lagi"
"Apa masalahnya dengan aku?
"Kau tak mara"
"untuk apa"(sambil menyembunyikan rasa)
"karena kau sudah kujanji untuk datang"
"sudah kubilang kalau kau tak datang kau bahagia dengannya kan"
"Bukan
"Terus"
"Aku punya yang baru"
"sama sajakan"
"kau tak marah padaku kan?"
"Tidak. tak ada gunanya karena kau telah jujur dan kau sendiri yang kalah dengan janjimu"
"maafkan aku"
"...."

sejak waktu itu mawar yang baru mekar seakan diguncang dengan cangkul yang buat mati pada bunga tersebut.
tapi layaknya bunga yang tanahnya tercangkul hanya sekedar tubang tak mati atau layu,
dapat di hidupkan dengan dibibit kembli.

"Jangan kau pikir dia pergi lantas kau harus bersedih, kau harus bersyukur dengan kepergiaannya"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar